Menu

Mode Gelap
Ria Saptarika Tinjau Kesiapan Pelabuhan Sekupang Hadapi Arus Mudik Kolaborasi Polresta dan Pemko Tanjungpinang Siap Atasi Banjir Dampak Guyuran Hujan Deras Polres Natuna Konsen dengan Bahaya Perjudian dan Perdagangan Orang. KPU Kepri Kembalikan Rp53 Miliar Sisa Dana Hibah Pilkada 2024 Moment Ramadhan, Pom Koarmada I Berbagi Takjil ke Panti Asuhan dan Masjid Upah Kerja Belum Dibayar, Pekerja Akan Demo Kantor Panbil

BERITA TERKINI

Mobil Plat Merah Hantam Tiang Lampu Jalan di Tanjungpinang

badge-check


					Mobil Plat Merah Hantam Tiang Lampu Jalan di  Tanjungpinang
Perbesar

Mobil Plat Merah Hantam Tiang Lampu Jalan di Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HK) – Sebuah mobil plat merah menabrak dua buah tiang lampu jalan yang barada di simpang jalan Tengku Umar Tanjungpinang, persis di depan BNI, Selasa (11/3/2025).

Kecelakaan itu terjadi diduga akibat pengemudi mengantuk, sehingga langsung menabrak tiang lampu berada disekitar trtoar tersebut.

Kejadian itu sekitar pukul 14.00 WIB, beruntung kejadian itu tidak ada korban jiwa.

“Mobil plat merah itu diduga karena pengemudinya mengantuk,” kata Christoper salah seorang anggota polisi di lokasi kejadian.

Setelah kejadian, mobil beserta pengemudinya dibawa ke Polres Tanjung Pinang guna dilakulan pemeriksaan lebih lanjut. (mhd)

Baca Lainnya

Ria Saptarika Tinjau Kesiapan Pelabuhan Sekupang Hadapi Arus Mudik

22 Maret 2025 - 04:01 WIB

Kolaborasi Polresta dan Pemko Tanjungpinang Siap Atasi Banjir Dampak Guyuran Hujan Deras

21 Maret 2025 - 22:57 WIB

Rapat koordinasi Polresta Tanjungpinang dihadiri langsung oleh Walikota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH., Wakil Walikota Tanjungpinang, Drs. Raja Ariza, MM., Kepala BPBD Kota Tanjungpinang, Muhammad Yamin, PJU Polresta Tanjungpinang dan Kapolsek jajarannya, Kamis (20/03/2025)

KPU Kepri Kembalikan Rp53 Miliar Sisa Dana Hibah Pilkada 2024

21 Maret 2025 - 18:11 WIB

Pengembalian SILPA dana hibah APBD untuk pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Jumat (21/3).

Moment Ramadhan, Pom Koarmada I Berbagi Takjil ke Panti Asuhan dan Masjid

21 Maret 2025 - 18:07 WIB

Pom Koarmada I berbagi takjil ke Panti Asuhan Al Fitrah dan Masjid Hajar Aswad, Kamis (20/3) sore.

Upah Kerja Belum Dibayar, Pekerja Akan Demo Kantor Panbil

21 Maret 2025 - 14:03 WIB

Proyek batu miring yang sudah selesai dikerjakan, Pekerja terkatung-katung
Trending di BATAM