Penulis: Redaktur : Faturahman

NATUNA (HK) – Perhatian besarnya terhadap kesehatan masyarakat berbuah hasil positif, Bupati Natuna, Cen Sui Lan meneima Pengahrgaan Universal Health Coverage (UHC) 2026 Kategori Utama di Jakarta Internasional Ekpo (JIEXPO), Selasa (27/1/2026). Penghargaan ini diserahkan oleh Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat (PM), Muhaimin Iskandar didampingi Menteri Kesehatan, Budi Gunawan Sadikin, Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ali Gufran Mukti, Wakil Menteri Dalam Negeri, Ribka Haluk dan sejumlah stake holder lainnya. Di kesempatan ini, Bupati Cen mendapat kehormatan mewakili Pulau Sunatera untuk menerima penghargaan atas prestasinya memenuhi capaian Universal Health Coverage (UHC) 2026 melalui pelaksanaan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di daerah yang…

Read More

NATUNA (HK) – Ketua DPRD Natuna, Rusdi berharap pemerintah tidak lagi melaksanakan efisiensi dan realokasi terhadap APBD Kabupaten Natuna tahun angggaran 2026. Hal ini lantaran APBD tersebut sudah disusun dalam bentuk yang sangat ramping dan termasuk dalam kategori rendah. Dikatakannya, berdasarkan aturan yang berlaku di Indonesia, APBD dikelompokkan ke dalam empat kategori berdasarkan volume pendapatannya yaitu ketegori sangat tinggi, kategori tinggi, kategori sedang dan kategori rendah. Menurutnya, APBD Kabupaten Natuna termasuk dalam kategori rendah karena sebagian besar anggarannya berasal dari transfer pemerintah pusat. “Kita ini apa lagi yang mau diefisiensi ataupun direalokasi, semua mata anggaran yang kita sahkan itu sudah…

Read More

NATUNA (HK) – Pemerintah Kabupaten Natuna memberhentikan dua orang Kepala Desa sejak 8 Januari 2026 lalu. Hal ini lantaran kedua Kades tersebut susah dibina untuk menjalankan pemerintahan desa dengan baik. Kedua Kepala Desa tersebut masing-masing Kepala Desa Selaut, Kecamatan Bunguran Barat dan Kepala Desa Gunung Putri, Kecamatan Bunguran Batubi. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Natuna, Suhardi menjelaskan, pemberhentian sementara ini berdasarkan pada rekomendasi Isnpektorat yang direkomendasikan kepada Bupati Natuna. Selain itu, didasari juga dengan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa, khususnya pasal 29 huruf a, b, c, d, e, dan f serta berpedoman pada Peraturan Menteri…

Read More

NATUNA (HK) – Pemerintah Republik Indonesia menegaskan bahwa dana tunda salur atau Kurang Bayar (KB) dan Lebih Bayar (LB) DBH Kabupaten belum dapat dibayarkan. Penegasan ini tertuang dalam Surat Edaran Bersama (SEB) Kementerian Keuangan RI dan Kementerian Dalam Negeri RI dengan Nomor : SE-3/MK.08/2025 dan Nomor : 900.1.1/9902/SJ Tentang Pemenuhan Belanja yang Bersifat Wajib dan Mengikat pada APBD Tahun Anggaran 2026 yang dikeluarkan oleh pemerintah pusat pada 9 Desember 2025 lalu. Pada SEB tersebut dinyatakan, Peraturan Menteri Keuangan (PMK) mengenai penetapan Kurang Bayar/Lebih Bayar Dana Bagi Hasil (KB/LB DBH) pada Tahun Anggaran 2026 merupakan pengakuan utang dan piutang antara Pemerintah…

Read More

NATUNA (HK) – Pemerintah Pusat telah memerintahkan seluruh daerah se Indonesia untuk mengefisiensi dan merealokasi anggarannya pada tahun 2026 ini. Perintah tersebut tertuang dalam Surat Edaran Bersama (SEB) Kementerian Keuangan RI dan Kementerian Dalam Negeri RI dengan Nomor : SE-3/MK.08/2025 dan Nomor : 900.1.1/9902/SJ Tentang Pemenuhan Belanja yang Bersifat Wajib dan Mengikat pada APBD Tahun Anggaran 2026. Dalam SEB yang ditetapkan di Jakarta tanggal 9 Desember 2025 itu, Pemerintah Pusat menyebutkan secara rinci tiga kelompok kegiatan yang mesti diefisiensi dan direalokasi oleh Pemerintah Daerah. Pertama, kegiatan – kegiatan yang bersifat seremonial, kajian, studi banding, percetakan, publikasi dan seminar maupun focus…

Read More

NATUNA (HK) – Petani karet di Natuna tengah mengalami kepayahan bekerja akibat cuaca buruk yang tidak bersahabat. Dengan kondisi alam ini mereka tidak dapat bekerja merawat dan memanen pohon getah mereka yang merupakan sumber pendapatannya. “Payah sekarang, bang. Kami tak dapat noreh (panen getah), ujan terus,” kata Mar seorang petani karet Kecamatan Bunguran Timur di Ranai, Rabu (31/12/2025). Padahal kata dia, faktor lain seperti kondiisi pohon karet dan kesuburan getah karet tengah dalam keadaan yang rata-rata normal. “Getahnya bagus dan pohonnya juga sehat, cuma ujan ini yang bikin susah,” imbuhnya. Sehingga dengan begitu itu ia mengaku sedikit menyayangkan kondisi di…

Read More

NATUNA (HK) – Polres Natuna menggelar kegiatan Rilis Pers Akhir Tahun 2025 di Aula Mapolres Natuna, Selasa (30/12/2025). Kegiatan dipimpin Kapolres Natuna, AKBP Noviyan Aries Efendie dan didampingi Kasat Reskrim dan sejumlah pejabat dan perwira Polres Natuna lainnya serta dihadiri oleh sejumlah wartawan. Pada kesempatan itu AKBP Noviyan menyampaikan apresiasi kepada seluruh media yang telah menjalin sinergi dengan Polres Natuna dalam upaya menjaga dan meningkatkan Kamtibmas. Selanjutnya AKBP Noviyan menyampaikan rilis pers terkait sejumlah perkara yang sudah dan sedang ditangani Polres Natuna selama tahun 2025. Ia menyebutkan, jumlah perkara yang ditanganai pada tahun 2025 ini sebanyak 55 kasus. Angka ini…

Read More

NATUNA (HK) – Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Natuna menggelar Pelatihan Kewirausahaan Muda STAI Natuna, Pusat Inkubasi Bisnis Syariah di Aula Utama Kampus STAI Natuna, Senin (22/12/2025), kemarin. Kegiatan ini dibuka oleh Ketua STAI Natuna, DR. H. Umar Natuna S.Ag., M.Pd.I dan Kepala Inkubasi Bisnis Syariah STAI Natuna, Kartubi Pada kesempatan ini STAI Natuna mendapuk Ketua Dewan Pengarah Komunitas Pecinta Domino Natuna (KPDN), Drs. H. Raja Mustakim untuk membuka rangkaian materi dengan pembahasan Mindset Entrepreneurship. Dalam kuliah umumnya, Raja Mustakim menekankan pentingnya perubahan pola pikir dari pencari kerja menjadi pencipta lapangan kerja. Entrepreneur kawakan yang juga suami dari Bupati Natuna,…

Read More

NATUNA (HK) – Bupati Natuna, Cen Sui Lan memantau proses penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Kemiskinan Ekstrim di Kantor Pos Ranai, Jumat (19/12/2025). Pada kesempatan ini ia didampingi Kepala Dinas Sosial Kabupaten Natuna, Puryanti dan sejumlah pejabat Pemerintah Kabupaten Natuna lainnya. Setibanya di Kantor Pos Ranai yang berada di Jalan Datuk Kaya Wan Muhammad Benteng, Bupati Cen langsung menebar senyum dan menyapa warga penerima bantuan dengan ramah. “Saya minta maaf bapak-ibu karena saya datang agak terlambat,” ucapnya menyapa warga yang antre dengan rapi di Kantor Pos Ranai. Bantuan tersebut berupa uang sebesar Rp.1.200.000 perorang yang kali ini merupakan bantuan tahap dua.…

Read More

NATUNA (HK) – Polres Natuna siagakan 6 Posko Terpadu Operasi Lilin Seligi 2025 di sejumlah titik strategis dan keramaian jelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru).Posko sentra kegiatan ini dipusatkan di Pantai Piwang Ranai. Kapolres Natuna AKBP Novyan Aries Efendie, S.H., S.I.K., M.M., M.Tr.Opsla menyampaikan hal tersebut saat meninjau langsung Posko Terpadu Pantai Piwang, Rabu (17/12/2025). “Sebanyak enam pos lalu lintas dan pos terpadu kita siapkan untuk mendukung Operasi Lilin Seligi 2025 guna memastikan pengamanan dan kenyamanan masyarakat selama perayaan Nataru,” jelas Kapolres. Adapun lokasi posko terpadu tersebut berada di Pelabuhan Selat Lampa, Pelabuhan Ranai (Penagi), Pelabuhan Binjai,…

Read More